PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI (S2)


Program Pascasarjana Magister Ilmu Administrasi Universitas HKBP Nommensen yang ditetapkan melalui Surat Keputusan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi No.224/KPT/I/2016 tanggal 20 Juli 2016, dirancang khusus untuk menghasilkan sumber daya manusia yang profesional dan beretika tinggi di sektor publik. Para lulusannya diharapkan mampu menjadi pimpinan yang berjiwa wirausaha(publicpreneur), berwawasan luas, dan mampu menjadi agen perubahan (agent of change) guna mewujudkan open government.


Visi : Menjadi Magister Ilmu Administrasi yang unggul pada tingkat nasional dan Asia Tenggara berlandaskan kasih untuk Tuhan dan Ibu Pertiwi (Pro Deo et Patria).


Misi :


Tujuan :

Progam Studi Magister Ilmu Administrasi Universitas HKBP Nommensen bertujuan untuk menghasilkan sumber daya insani yang cakap, mampu, mandiri yang memiliki tanggung jawab dan berpegang teguh pada etika Ilmu Administrasi. Secara lebih spesifik, Program Pasca Sarjana Magister Ilmu Administrasi UHN bertujuan :


Sasaran : Menghasilkan magister yang memiliki kompetensi unggul dalam bidang Ilmu Administrasi yang mengacu pada standar akreditasi BAN-PT dan Asean University Network Quality Assurance (AUN-QA).


Kurikulum : Kurikulum Program Magister Ilmu Administrasi dirancang berbasis Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI). Kurikulum ini diselenggarakan menggunakan sistem semester dengan jumlah kredit sebesar 45 Satuan Kredit Semester (SKS), termasuk Tesis. Kuliah tatap muka dirancang selama 3 semester dan Tesis selama satu semester. Dengan demikian, para mahasiswa diharapkan dapat menyelesaikan studinya selama 18 bulan.


Sebaran Kurikulum :

Semester I (15 sks)

Semester II (12 sks)

Semester III (12 sks)

Semester IV (6 sks)


Fasilitas : Kampus yang terletak di pusat kota Medan memiliki sarana dan prasarana pendukung perkuliahan seperti ruang kuliah ber-AC, perangkat audio visual, perpustakaan yang lengkap dengan jurnal sistem online, ruang diskusi, modul mata kuliah, laboratorium komputer, jaringan internet dengan wireless access.


Tesis : Tesis merupakan bentuk tugas akhir yang harus diselesaikan oleh setiap mahasiswa setelah menyelesaikan semua kegiatan perkuliahan. Mahasiswa yang telah menyelesaikan Tesis, baru dapat dinyatakan lulus. Thema Tesis dapat mengangkat berbagai kasus yang ada di instansi atau daerah masing-masing. Tesis diharapkan dapat dijadikan sebagai kontribusi mahasiswa dalam memetakan dan memecahkan berbagai masalah yang dihadapi di instansi/daerahnya masing-masing.


Gelar Akademik : Mahasiswa yang telah menamatkan studi diberikan gelar akademik M.A.P. (Magister Administrasi Publik).

Syarat Pendaftaran :


Tempat Pendaftaran dan Penyampaian Berkas :


Waktu Pendaftaran :

Penerimaan mahasiswa baru dilakukan 2 (dua) kali dalam 1 (satu) tahun akademik :


Kelas dan Waktu Perkuliahan :


Rincian Biaya Kuliah :


Cara Pembayaran Uang Kuliah :

Ditransfer Ke :


Matrikulasi :

Diberikan dengan tujuan untuk menyegarkan dan menyamakan pandangan para calon mahasiswa tentang pengetahuan Ilmu Administrasi dan Kebijakan Publik. Mata kuliah matrikulasi:


Pengelola Program Pascasarjana :

Direktur  
:  
Prof. Dr. Pasaman Silaban, M.S.B.A
Asisten Direktur  
:  
Dr. Adanan Silaban, SE, M.Si., Ak.
Ketua Program Studi  
:  
Dr. Marlan Hutahaean, M.Si.

Dosen :

  • Prof. Dr. Pasaman Silaban, M.S.B.A
  • Prof. Dr. Monang Sitorus, M.Si.
  • Prof. Dr. Pargaulan Siagian
  • Prof. Dr. Erika Revida
  • Dr. Adanan Silaban, SE, M.Si., Ak.
  • Dr. Marlan Hutahaean, M.Si.
  • Dr. Mukhlis Ari Handy
  • Dr. Firman Rivai, SSTP, MPA
  • Dr. Haposan Siallagan, SH, MH
  • Dr. Budiman N.P.D. Sinaga, SH, MH
  • Dr. Maruli Siahaan, SH, MH
  • Dr. Janpatar Simamora, SH, MH
  • Dr. Tongam Sihol Nababan, SE, M.Si.
  • Drs. Charles M. Sianturi, M.S.B.A
  • Drs. Maringan Panjaitan, M.Si.
  • Drs. Johnson Pasaribu, M.Si. (Kandidat Doktor)
  • Vera A.R. Pasaribu, S.Sos., MSP
  • Abdi Sugiarto, S.Sos., M.Si. (Kandidat Doktor)
  • Dr. Ferry Panjaitan, SE., M.Si.
  • Dr. Raya Panjaitan, SE., MM
  • Dr. Kaiman Turnip, M.Si.
  • Dr. Tunggul Sihombing, MA
  • Dr. Marto Silalahi, M.Si.


Dosen Tamu :

  • Prof. Dr. Agus Pramusinto, MDA
  • Prof. Dr. Wahyudi Kumorotomo
  • Dr. Erwan Agus Purwanto, M.Si.
  • Dr. Ely Susanto, MBA
  • Dr. Riant D. Nugroho, M.Si.
  • Dr. Ir. Wahyu Riawanti, MP
  • Dr. Aster Riantika, SH, MM


Informasi Lebih Lanjut :

  • Lihat website http//:www.uhn.ac.id
  • E-mail: mia.pasca@mail.uhn.ac.id
  • Contact Person :
    • Vera A.R. Pasaribu, S.Sos.,MSP: 08126336212
    • Drs. Wesly Nababan, M.Pd.: 081396875756
    • Simon Sitanggang, SE.: 082285851587